Combine harvester AMSAM58

 

Bismillah.Infotaucantik.com. Proses panen merupakan hal terakhir untuk meraih hasil dari usaha dalam bidang pertanian, kita selalu berharap agar memperoleh hasil yang lebih baik dan memuaskan, modal kembali serta meraih untung yang lebih banyak. Namun, tak jarang dari petani selalu mengalami kehilangan hasil panen (losis), disebabkan karena proses panen yang kurang tepat, terkadang hasil tani masih banyak yang tertinggal dilahan dan terabaikan oleh kasat mata para petani. untuk mengurangi kehilangan saat panen, sebaiknya para tani kita mencoba alat panen (Combine Harvester) berikut, terkhusus bagi tani beras. 
Combine harvester AMSAM58
Spesifikasi dari mesin
Model : AMSAM058
H.S Code : Track self-propelled
Working efficiency 0.53 ~ 0.80Ha/H (1.32~2.00 acre/H)
Overall Dimensions (LxWxH) 4700x2300x2700mm
Weight : 2400 kg
Engine : diesel engine
Model : 498BZT
Rated power : 75 HP (55kw)/2400rpm
Fuel consumption per hectare : ≤ 30kg/ha
Diesel tank : 80L
Chassis
    Rubber track : 400x90x48
    Transmission : HST F:3/R:3
    Ground pressure : ≤18 Kpa
    Min. Ground clearance : 240 mm
Header
    Cutting width : 2000 mm
    Feed rice&wheat : 2.0kg/s
    Feed rapessed : 1.5kg/s
    Type of lifting : hydraulic
    Steering : hydraulic
    Lifting of reel : hydraulic
    Conveyor :chain rack tooth type
    Threshing cylinder : tangential flow + axial flow, dual spike-tooth type
    Cleaning : fan (front blowing + re ar suction)+ sieving+re-thresher
    Paddy fill method : grain tank and bag
    Grain tank : 1.1 CBM/(500-550kg)
Total loss
    Rice : ≤3%
    Wheat : ≤ 1.2%
    Breakage : rice ≤1.5% wheat ≤1.0%
    Impurity : rice ≤ 2.0% wheat ≤ 2.0 %
    Using reliability : ≥95
Optional parts
Discharger auger and big tank : +USD500
450*48*90 width rubber track :  +USD500

Semoga bermanfa'at info Combine Harvester dari kami, salam hangat selalu dari Infotaucantik.com

Combine harvester AMSAM58 4.5 5 Unknown Bismillah. Infotaucantik.com . Proses panen merupakan hal terakhir untuk meraih hasil dari usaha dalam bidang pertanian, kita selalu berhar...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan sopan. kami akan menyeleksi komentar yang akan kami terbitkan. live link akan kami hapus. Terimah kasih